AHRS Drag Race Seri 4: Persaingan memanas menjelang final

Sabtu 7 september 2013, ERDEVE bekerja sama dengan Pemkab Klaten dan mengadakan event AHRS Drag Race Series, seri ke empat yang bertempat di jantung kota Klaten. Total starter yang turut serta cukup fantastis, yaitu 350 starter. Itupun karena panitia terpaksa menutup pendaftar, apabila panitia masih menerima bisa-bisa peserta membengkak 400an peserta.

Asal peserta pun bervariasi ada yang berasal dari Klaten, Yogyakarta, Solo, Semarang, Jakarta, Malang, dan yang paling jauh, yaitu dari Manado. Pada event drag kali ini ada beberapa kategori, seperti kategori B (kelas breket 12, 11, 10, 9 dan kelas 3.1 stock sedan), kategori A (2.5 sedan 4cyl, 2.1 modif, FFA), kategori stock ( 3.1B stock sedan, 3.5 stock sedan, 3.3B stock minibus), dan yang terakhir adalah kategori modified (super retro, 2.6 modified, 2.7 modified (engine swap), 2.9 modified (engine series), pro N/A).
Om yoyok dari team Autoworks, Semarang, dengan Honda Nouva yang memimpin klasemen AHRS Drag Race Series sementara tidak dapat hadir digantikan dengan adiknya, Agung. B.

Alex peserta dari Manado, membawa Honda City yang turun di kelas 3.1 dan Evo 3 yang masih dibuat harian dengan full sound system untuk turun di kelas FFA. Kedua mobil ini digendong menggunakan truck dari bengkel Waringin motor Jakarta. Sayangnya dari 2 heat yang diberikan panitia tidak dapat dimanfaatkan dengan baik karena terkendala oleh turbo yang over boost, sehingga Alex hanya mampu menempatkan diri diposisi ke 4 pada podium juara kelas Free For All.
Masih tetap dengan racikan mesin yang sama dengan drag Wonosari ( AHRS seri 3), Baim dengan Evo 4-nya tidak dapat mencatatkan waktu terbaik di heat 1. Setelah ditanya, hal itu dikarenakan faktor cuaca yang sangat panas mempengaruhi kondisi badan dan stamina Baim. Dan akhirnya heat kedua Baim berhasil membalas dendam dengan catatan waktu 7,798 detik.

Saat siang hari banyak pembalap yang tidak bisa memperoleh catatan waktu baik. Hal itu dikarenakan panas yang terik membuat mobil dan pembalap tidak dalam kondisi terbaik. Tetapi saat heat kedua yang diadakan pada malam hari banyak dari para pembalap dapat memperbaiki catatan waktunya, karena pada malam hari cuaca relatif lebih dingin, dan kondisi seperti itu membuat mesin dapat bekerja secara maksimal.
Ari Padma yang sudah melanglang buana di bidang slalomdan untuk pertama kali mengikuti ajang drag race, sepertinya ingin mencari keberuntungan lain dijalur track lurus ini.

foto 23
1 copy

foto 43
foto 22 
Steve dari Shift engineering dengan estilo R20DET nya mengalami kesulitan saat drag karena disaat pindah ke gear 3, ban belakang sudah kehilangan traksinya sehingga mobil tidak dapat di kontrol. Dengan kejadian itu Steve pun tidak ingin ambil resiko, takut terjadi insiden apabila tetap mengikuti heat 2. Estilo tersebut dibangun dengan speknya drift sehingga tidak cocok apabila digunakan drag.
foto 22_1
foto 21
foto 20
foto 19
foto 18
foto 17
foto 16
foto 15
foto 14
foto 13
foto 12
foto 11_1
foto 11
foto 10
Pemenang AHRS Drag Race Seri 4_1
Pemenang AHRS Drag Race Seri 4_2
Pemenang AHRS Drag Race Seri 4_3
Pemenang AHRS Drag Race Seri 4_5
foto 9
foto 8
foto 7
foto 6
foto 5
foto 4
3
2 copy










































































foto 24
Shift pun membawa Suzuki Karimun dengan mesin K10 turbo, tetapi mengalami nasip sial di heat kedua karena terjadi penyumbatan pada saluran bahan bakar saat mencoba menggunakan NOS. Sehingga yang seharusnya NOS bercampur dengan bahan bakar, jadi yang keluar cuma NOS nya saja tanpa ada campuran bahan bakar. (fyuuhh.. cukup berbahaya sob..)
foto 25
foto 26
Integra milik om Boy-pun tidak bisa tampil maksimal dikarenakan kehabisan bensol, hingga pada akhirnya om Boy mau tidak mau hanya menggunakan Pertamax. Sehingga waktu yang dia catat pada kelas Pro N/A tidak dapat maksimal.

foto 27
foto 28
foto 28
AP speed Malang. Mengejutkan karena berhasil mencatatkan waktu 7,9 detik dengan mesin N/A B20 –nya di heat kedua yang menghantarkan M.Herdy naik ke podium juara di kelas Free For All.
foto 30
foto 31
foto 32
foto 33
Team Ennergi motorsport dengan CFO(Civic Ferio Club) menurunkan 6 mobil yaitu, 3 Civic ferio, Jazz RS (matic), Altis, dan Grand Livina. Grand Livina milik Harry ini mungkin sedikit mengejutkan para penonton dan peserta, karena di kelas breket 11 mobil ini dapat mencatat waktu 11.3 pada heat pertama dan heat kedua 11.2. Tapi sayangnya nasib yang kurang baik dialami oleh team Ennergi, dikarenakan banyak pembalapnya yang mengalami break out. Kakinya emang harus pada di “sekolahin” dulu nih.
foto 34
foto 35
foto 36
foto 37
foto 38
Sedangkan Ayopa dari Yogyakarta pada event drag kali ini mendapatkan hasil yang cukup memuaskan. Karena dari 7 mobil yang diturunkan, Avanza dengan pembalap Bowo dan Fajar memperoleh juara 3 dan 4 pada breket 12, sedangkan City type Z milik Dimas mendapatkan podium ke 4 pada kelas 3.5 stock sedan, dengan catatan waktu 10.333 detik. Dan Ayopa pun menurunkan pembalap wanita bernama Devie dengan Toyota Yaris, tapi sayang tidak bisa tampil maksimal pada kelas breket 12 dikarenakan Break out.
foto 39
Dan akhirnya event ini berakhir sekitar pukul 22.30, Piala pun dibagikan.
foto 40
foto 41
foto 42
“Yo.. Di Bleyerr sik ah…”
Selamat Bagi Para Pemenang. Dan terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah membantu acara ini hingga selesainya acara.
Pemenang AHRS Drag Race Seri 4_4
Berikut hasil akhir perlombaan AHRS Drag Race Seri 4, Klaten.

Kelas 2.5 Sedan 4 Cyll 1 s/d 25 (Engine Swap)
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1354AmecB16 AP SpeedHonda Estillo7.900
2358M. HerdyB16 AP SpeedHonda Estillo8.188
326Agung BAutoworksHonda Estillo8350
4164Dani DarmawanBLHonda Estillo8.552
546Alfa SPBLHonda Estillo8.603

Kelas 2.1 Modief 1 s/d 1700cc (Engine Series)
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1167Dian GarinxSingle Tech Gembuz JogjaHonda Nouva8.612
25Agung BAutowoksHonda Estillo8.653
3103SesepAbi Motor SportHonda Estillo8.749
4185Dedy NANew AnugerahHonda Estillo8.839
5303Angga RamadonaAbi Motor SportHonda Estillo8.909

Kelas Free For All
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1359M. HerdyB16 AP SpeedHonda Estillo8.022
21Baim F.HBening MotorMits. Evo 48.074
3130Audi Tuju WaleMuda CharakaMits. Evo 38.135
4129Alex Sander LaluyanMuda CharakaMits. Evo 38.344
529Agung BAutoworksHonda Estillo8.385

Kelas 3.1 Stock Sedan 1 s/d 1700cc
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1135IndralistyoNew AnugerahHonda Estillo09.279
2184AndreawanNew AnugerahHonda Estillo09.389
3225NugaNew AnugerahHonda Estillo09.391
4237H. ErwantoNew AnugerahHonda Estillo09.618
527M. WasrikSAR Speed SoloHonda Estillo09.722

Kelas Bracket 9 Detik
Pos#NamaTeamKendaraanTime
164TatankSAR Speed-09.063
2357FatahilahB16 AP SpeedHonda Estillo09.156
3296Den AlvanABI Bramantyo Racing-09.261
4110Shony TZSAR Speed-09.268
5226FannyB16 AP Speed-09.324

Kelas Bracket 10 Detik
Pos#NamaTeamKendaraanTime
132RyanSAR Speed-10.107
2142Agung BalungSaman Speed-10.108
367TatankSAR Speed-10.145
4224NugaNew AnugerahHnd Genio10.155
5365AndikaAbi Motor Sport-10.180

Kelas Bracket 11 Detik
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1245Riza BSABima SaktiHonda SR11.045
240M. WasrikSAR Speed Erduve-11.069
3310Steve PramuditaShift EngineeringFortuner11.112
449BayuSAR Speed SoloTyta Avanza11.151
5170RobinSecretTyta Avanza11.179

Kelas 3.1B Stock Sedan 1 s/d 1700cc (Berbagasi)
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1172Alkautsar RagaNew AnugerahHnd Genio9.645
2250NugaNew AnugerahHnd Genio9.672
3204AlvinAMSToyota Soluna9.764
4112TatankAMS-9.657
5238Dedy NANew AnugerahHnd Genio9.719

Kelas 3.5 Stock Sedan 1 s/d 1500cc
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1205AlvinAMSToyota Soluna9.590
2208WawinAMSToyota Soluna9.806
363Lilik OTWGarage 57Toyota Soluna10.268
433Dimas AyopaNew TH.City10.333
5360Andika 234 SC234 SC SAR SpeedHonda City10.342

Kelas Bracket 12 Detik
Pos#NamaTeamKendaraanTime
165ApriliaRaja Parabola SAR Speed-12.145
296Agung BoySAR Speed-12.351
336Bowo 36 AyopaBlack ListAvanza12.423
4305Fajar AyopaBlack ListAvanza12.508
539AnggaSAR Speed-12.638

Kelas 2.6 Modified 1 s/d 1500cc
Pos#NamaTeamKendaraanTime
184TatankSAR Speed-8.848
250M. WasrikSAR Speed Erdeve-8.963
372Alief Heri NDewa Ruci Keris Zaini-8.983
491Alfa HarwintakaSingle Tech Gembuz Jogja-9.044
5401Aan MorataSAR Speed-9.119

Kelas 2.7 Mod. Stock Sedan 1 s/d 2000cc (Engine Swap)
Pos#NamaTeamKendaraanTime
125ZA AriantoBLHnd Estillo8.702
2195Dani DarmawanBLHnd Estilo8.735
3220WahyuNew AnugerahTyta Starlet9.027
4157BoyAutoland SamanHonda Estillo10.301
5159Wawan WancikAutoland SamanHonda Estillo10.546

Kelas 2.9 Modified 1 s/d 2000cc (Engine Swap)
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1116M. HerdyB 16 AP SpeedHonda Estillo8.509
28Alkautsar RagaNew AnugerahHnd Estillo8.655
3126Alex Sander LaluyanMuda CharakaHonda Type-z8.990
4223Rezki IndraKing Robert JayadipaHonda SR39.033
5230Bowo N/ANew AnugerahHnd Estillo9.138

Kelas Pro N/A
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1355FatahillahB16 AP SpeedHonda Estillo8.072
2356AmecB16 AP SpeedHonda Estillo8.125
3270AlfaBLHnd Estillo8.788
4320M. WasrikSAR Speed SoloGalant8.841
5246Dani DarmawanBLHnd Estillo8.868

Kelas Super Retro
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1306AAN DjuanProdrive 57-9.666
2326Indra KadierJogja Corolla Retro Roma MotorCorolla9.770
343AriefDragon BugVW Bettle10.150
4328M. IsmaelJogja Corolla Retro Roma MotorCorolla10.337
5236HendroKRDCorolla10.392

Kelas 3.3B Stock Minibus GRB 1 s/d 2500cc
Pos#NamaTeamKendaraanTime
1313Heru TripeSAR Speed SoloAvanza10.455
2121Vanzoel234 SC SAR Speed-10.659
335Rio OnyisSAR Speed SoloAvanza10.667
4106DegaSAR Speed-10.717
570M. WasrikSAR Speed Erdeve-10.809